Katalog Lokal Untuk Tingkatkan Ekonomi Daerah

Makassar – E-katalog lokal dapat meningkatkan perekonomian daerah karena dilakukan dengan melibatkan usaha lokal. Untuk itu, LKPP berharap agar UMKM dapat berperan aktif dengan ikut berpartisipasi di dalamnya. “Sebagai permulaan, …

Jatim Provinsi Ke-6 Kembangkan Katalog Lokal

Surabaya – Jawa Timur menjadi provinsi ke-6 yang memiliki e-katalog lokal dengan ditandatanganinya Nota Kesepahaman antara Kepala LKPP, Roni Dwi Susanto dengan Gubernur Jawa Timur, Khofifah Indar Parawansa dalam kerjasama …

Arsip Bagian Penting Reformasi Birokrasi

Penyelenggaraan kearsipan menjadi salah satu bukti kegiatan yang diadakan pemerintah sekaligus menjadikan sah tidaknya kegiatan tersebut. Demikian disampaikan Widoyoko, salah satu penilai Lomba Gerakan Tertib Arsip Tingkat Nasional 2019 ANRI …

Digitalisais Pengadaan Tingkatkan Pelayanan Publik

Salah satu tujuan pengadaan barang/jasa pemerintah adalah untuk meningkatkan pelayanan publik dan meningkatkan pembangunan ekonomi nasional dan daerah. Digitalisasi pengadaan diharapkan dapat memudahkan tujuan tersebut. Hal itu disampaikan oleh Kepala …